Sistem Informasi Penelusuran Perkara
PENGADILAN NEGERI MALANG
INFORMASI DETAIL PERKARA



Nomor Perkara Penggugat Tergugat Status Perkara
265/Pdt.G/2020/PN Mlg Lembaga Perlindungan konsumen Perisai Sakti (LPKPS) 1.PT TUNGGAL JAYA PROPERTINDO Cq Arif
2.RUJITO
3.SUPARTO WUSONO ADHI
4.KURNIADI
5.WALIKOTA MALANG
6.KEPALA SATUAN POLISI PAMONG PRAJA
7.DPRD KOTA MALANG
Minutasi
Tanggal Pendaftaran Rabu, 14 Okt. 2020
Klasifikasi Perkara Perbuatan Melawan Hukum
Nomor Perkara 265/Pdt.G/2020/PN Mlg
Tanggal Surat Selasa, 13 Okt. 2020
Nomor Surat
Penggugat
NoNama
1Lembaga Perlindungan konsumen Perisai Sakti (LPKPS)
Kuasa Hukum Penggugat
NoNamaNama Pihak
1TIO MARIANA SITANGGANG, S.H, EKA BAGUS EFENDI, S.H.Lembaga Perlindungan konsumen Perisai Sakti (LPKPS)
Tergugat
NoNama
1PT TUNGGAL JAYA PROPERTINDO Cq Arif
2RUJITO
3SUPARTO WUSONO ADHI
4KURNIADI
5WALIKOTA MALANG
6KEPALA SATUAN POLISI PAMONG PRAJA
7DPRD KOTA MALANG
Kuasa Hukum Tergugat
NoNamaNama Pihak
1AKHMAD SISWANTORO,SH,ALI WAHDI,SHRUJITO
2AKHMAD SISWANTORO,SH,ALI WAHDI,SHSUPARTO WUSONO ADHI
3AKHMAD SISWANTORO,SH,ALI WAHDI,SHKURNIADI
4TABRANI,SH,M.Hum, M.ARIEF W,SH,EKO FAJAR A,SH,M.Si,FULAN DIANA K,SH.M.HumWALIKOTA MALANG
5TABRANI,SH,M.Hum, M.ARIEF W,SH,EKO FAJAR A,SH,M.Si,FULAN DIANA K,SH.M.HumKEPALA SATUAN POLISI PAMONG PRAJA
6RIOAVIANTO SOEDARNO,SH,M.Kn,MUHAMAD KAFI DEWANGGA,SHPT TUNGGAL JAYA PROPERTINDO Cq Arif
Turut Tergugat -
Kuasa Hukum Turut Tergugat -
Nilai Sengketa(Rp) 0,00
Petitum
  1. Mengabulkan Gugatan Penggugat Seluruhnya;
  2. Menyatakan bahwa TERGUGAT I tidak melakukan Peralihan hak atas tanah dari Hak Milik menjadi Hak Guna Bangunan atas Nama badan Hukum atau PT Tunggal jaya propertindo;
  3. Menyatakan Bahwa Tergugat I dan Tergugat II, III, dan IV (PT Tunggal Jaya Propertindo dan Rujito, Suparto Wusono Adhi, Kurniadi)  telah melakukan Perbuatan Melawan Hukum sebagaimana diatur dan dimaksud dalam Pasal 137 dan Pasal 145 Ayat (1) Undang-undang Nomor 1 tahun 2011 tentang Perumahan dan Kawasan Permukiman;
  4. Menghukum Tergugat I untuk menghentikan Penjualan perumahan The Rich Sasando sampai dengan dilakukan Peralihan Hak atas Tanah;
  5. Menghukum  TERGUGAT V, dan TERGUGAT VI untuk menghentikan pembangunan dan proses penjualan Perumahan The Rich Sasando Milik PT. Tunggal Jaya Propertindo karena status tanah belum dialihkan kepada Pengembang atau developer;
  6. Menghukum TERGUGAT VII untuk mengawasi TERGUGAT V dan TERGUGAT VI dalam proses untuk menghentikan pembangunan dan proses penjualan Perumahan The Rich Sasando;
  7. Menghukum TERGUGAT I untuk melunasi transaksi pembelian tanah milik TERGUGAT II, III, dan IV;
  8. Menghukum Tergugat I untuk mengembalikan uang pembelian rumah konsumen seluruhnya;
  9. Menghukum PARA TERGUGAT untuk membayar biaya perkara yang timbul dalam perkara aquo;
  10. Menyatakan Seluruh Penjualan rumah di perumahan The Rich sasando Milik TERGUGAT I adalah Perbuatan melawan Hukum dan batal;
  11. Menghukum Tergugat V memerintahkan TERGUGAT VI untuk menutup Perumahan The Rich Sasando;

S E K U N D E R

Atau apabila Yth. Ketua Pengadilan Negeri Malang berpendapat lain, mohon putusan seadil-adilnya [ex aequo et bono].

Pihak Dipublikasikan Ya
Prodeo Tidak